WhatsApp Icon

PENYERAHAN BANTUAN PROGRAM PETERNAKAN KELOMPOK YPA DARUSSALAM

05/12/2022  |  Penulis: Admin BAZNAS-SU

Bagikan:URL telah tercopy
PENYERAHAN BANTUAN PROGRAM PETERNAKAN KELOMPOK YPA DARUSSALAM

Penyerahan bantuan peternakan kelompok YPA Darussalam

Senin, 5 Desember 2022 Penyerahan bantuan Program Peternakan Domba kelompok diserahkan kepada YPA Darussalam Kecamatan Selesai Kabupaten Langkat.

Bantuan tersebut diserahkan oleh Wakil Ketua II Bidang Pendistribusian dan Pendayagunaan BAZNAS Provsu Dr. H. Sultoni Trikusuma, MA dan Kabag. Pendistribusian TM Ridwan.

Semoga bantuan yang telah diterima digunakan dengan sebaik - baiknya, bermanfaat dan dapat merubah kondisi ekonomi mustahik kelompok menjadi lebih baik dan bisa menjadi muzaki.

Bagikan:URL telah tercopy
Info Rekening Zakat

Info Rekening Zakat

Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.

BAZNAS

Info Rekening Zakat